Q1:
Kapan promo dan transaksi promo KESAMBER GajiGesa – Program Benefit PIC dimulai?
A:
Masa promo dan transaksi KESAMBER GajiGesa – Program Benefit PIC berlangsung mulai tanggal 11 November – 31 Desember 2024
—
Q2:
Apakah semua pengguna GajiGesa bisa mengikuti promo KESAMBER GajiGesa – Program Benefit PIC?
A:
Promo KESAMBER GajiGesa – Program Benefit PIC hanya berlaku untuk PIC GajiGesa dari perusahaan terpilih.
—
Q3:
Bagaimana cara untuk mengikuti promo KESAMBER GajiGesa – Program Benefit PIC serta syarat dan ketentuan untuk menerima hadiahnya?
A:
PIC dari perusahaan terpilih bisa mengajak karyawannya untuk login pertama kali ke aplikasi GajiGesa.
Berikut adalah skema perolehan hadiah untuk PIC:
Insentif PIC | Jumlah Karyawan yang Berhasil Login Pertama Kali |
---|---|
Rp1.500.000 | 30% dari Total Aktivasi |
Rp3.000.000 | 50% dari Total Aktivasi |
Rp5.000.000 + Sponsorship Internal Event s.d. Rp3.000.000 | 70% dari Total Aktivasi |
Q4:
Apa saja hadiah yang bisa dimenangkan peserta dalam promo KESAMBER GajiGesa – Program Benefit PIC?
A:
Uang tunai berupa GG Poin dan Sponsorship Internal Event sesuai skema tabel.
Selain skema perolehan hadiah di atas, PIC dapat meraih hadiah tambahan. Jika Anda membuat grup WhatsApp karyawan (min. 50 orang) & GajiGesa, akan meraih GG Poin senilai Rp300.000 (tidak berlaku kelipatan), dengan min. 10 karyawan login pertama kali.
—
Q5:
Kapan hadiah yang diterima dari promo KESAMBER GajiGesa – Program Benefit PIC akan dikirim?
A:
Pengumuman promo KESAMBER GajiGesa – Program Benefit PIC dan akan diumumkan via AM masing-masing perusahaan. Kemudian, untuk pengiriman hadiah juga akan diinformasikan via AM.
—